Cara Membuat Peta Situs

Cara Membuat Peta Situs

Cara Membuat Peta Situs Mudah yang bisa anda lakukan dengan menginstal tools dan juga plugin di website anda.

Plugin Pembuat Peta Situs

Membuat Peta situs yang paling sederhana dan mudah yaitu dengan menginstall plugin pada CMS Wordpress beberapa plugin yang kami sarankan yaitu antara lain :

  • Yoast Seo
  • AIO
  • Rankmath

Yoast Seo

Plugin ini memudahkan kita dalam pembuatan peta situs otomatis ketika membuat artikel terbaru di sebuah website wordpress contoh website.com/sitemap_index.xml

AIO

adalah Plugin seo untuk mengatur SEO dan juga memberikan peringkat lebih tinggi di mesin telusur.

Rankmath

Merupakan salah satu dari tiga plugin terbaik saat ini yang bisa anda gunakan untuk pengaturan struktur SEO.

Kenapa anda harus memasang peta situs ?

Semua format membatasi ukuran satu peta situs maksimum 50 MB (tidak dikompresi) dan 50.000 URL. Jika file berukuran lebih besar atau berisi lebih banyak URL, Anda harus membagi daftar tersebut menjadi beberapa peta situs. Anda memiliki opsi untuk membuat file indeks peta situs (file yang merujuk pada daftar peta situs) dan mengirim file indeks tunggal tersebut ke Google. Anda dapat mengirim beberapa peta situs dan/atau file indeks peta situs ke Google.

Kenapa Situs Website Berita Besar Selalu Menggunakan Subdomain?

Karena ada ketentuan dalam membuat sebuah website dimana jika lebih dari 50.000 url maka tidak akan lebih untuk index yang bisa mesin google crawling. 

Itulah beberapa cara dan juga teknik yang bisa anda gunakan dalam membuat sebuat peta situs atau sitemap yang akan memudahkan mesin telusur google dalam mengindex website anda.

Dan penting untuk diketahui para blogger / pengguna website pemula saat memulai membuat sebuah website agar mudah terindex oleh google search engine.

 

Back to top button