Cara Membeli Domain Di Google

Cara Membeli Domain Di Google

Cara Membeli Domain Di Google

Cara Membeli Domain Di Google

Taukah anda jika google menyediakan pembelian domain secara resmi pada situs https://domains.google/. Dari situs ini kita dapat membeli domain secara langsung dengan pihak google dan juga di pasang dengan platform hosting google yang paling terkenal yaitu Blogger.com.

Manfaatkan kecanggihan Google di domain Anda

Harga sederhana. Sudah termasuk fitur tambahan.

Harga domain mulai dari Rp100.000/tahun. Sudah termasuk penerusan email, perlindungan privasi, DNSSEC sekali klik, Verifikasi 2 Langkah Google, dan lainnya.

Kecepatan. Keamanan. Dukungan.

Rasakan kecepatan dan keamanan menggunakan server DNS yang berjalan di infrastruktur Google dengan dukungan 7×24 jam.

Lebih banyak akhiran. Lebih banyak pilihan.

Pilih dari lebih dari 300 akhiran domain. Dari .com, .photography, hingga .cafe, temukan domain sederhana dan mudah diingat yang cocok untuk Anda.

Pertimbangan Dan Alasan Kenapa Anda Perlu Membeli Domain Dari Google Ini?

Andal dan berkualitas

Manfaatkan kekuatan Google untuk menyokong situs dan keberadaan online Anda
  • Temukan nama yang sempurna dengan Penelusuran dan Saran Google Domains dan nama pilihan Anda dari ratusan akhiran nama domain
  • Rasakan kecepatan dan keamanan menggunakan server DNS yang berjalan di infrastruktur Google
  • Dapatkan akses ke berbagai fitur profesional, seperti DNS Dinamis, Data Sintetis Google, konfigurasi TTL, dan juga lain-lain

Lebih profesional. Lebih sederhana.

Google Domains memiliki banyak fitur dan juga partner untuk membantu Anda membuat situs layaknya profesional
  • Buat situs modern yang mudah dibangun dengan salah satu partner tepercaya kami
  • Upgrade ke email profesional yang kredibel dan cocok dengan domain baru Anda
  • Desain situs sebanyak yang Anda butuhkan dengan maksimal 100 subdomain
  • Terima email hingga 100 alamat email alias dengan penerusan email

Nilai tambah.
Tanpa biaya tambahan.

Dapatkan semua yang Anda butuhkan, termasuk fitur premium, dengan satu harga transparan. Tidak ada kejutan tambahan. Tidak ada biaya tambahan. Hanya yang Anda inginkan.
  • Lindungi diri Anda dari spam dan penyalahgunaan identitas menggunakan perlindungan privasi
  • Jaga domain Anda dari potensi serangan seperti spoofing DNS menggunakan DNSSEC gratis dan sekali klik
  • Tambahkan selapis perlindungan lagi dengan Verifikasi 2 Langkah Google
  • Favoritkan domain yang belum siap Anda beli dan juga bagikan dengan klien atau teman untuk mendapat masukan.

Berikut cara membeli domain di google yang mudah

  1. Buka Laman
    Web Laman Domain Google
  2. Tahap Kedua Login Menggunakan Gmail Anda
    Login Domain Google
  3. Tahap Ketiga Cari Domain Yang Ingin Anda Pakai Dan Juga Beli
    Cari Domain Google Yang Di Inginkan
  4. Cara Keempat Setelah Memilih Domain Anda Bisa Checkout Icon Keranjang
    Klik Keranjang
  5. Pilih Durasi Perpanjangan Domain
    Pilih Durasi Perpanjangan Domain
  6. Isi Formulir Pembelian Domain Dengan Data Dan Juga Alamat Anda
    Isi Informasi Pembelian Anda
  7. Dan Terakhir Melakukan Pembayaran Melalui Transfer Bank Dan Juga Via Kartu Kredit/Kartu Debit
    Pembayaran Menggunakan Google Pay

Itulah tips dan tutorial cara membeli domain di google yang mudah dan juga aman untuk digunakan dalam penggunaan domain bisnis anda.

Baca juga : Kelebihan Dan Kekurangan Membeli Domain Di Google